Tag: rukyat
Bagaimana Cara Mengetahui Hilal Ramadhan dan Syawal?
Pertanyaan:
Apa hukumnya jika penduduk suatu negara melihat hilal Ramadhan dan hilal Syawal di negara mereka?
Jawaban:
Mengenai hilal Ramadhan, Rasulllah saw. pernah bersabda,
صُوْمُوْا لِرُؤْيَتِهِ وَأَفْطِرُوْا لِرُؤْيَتِهِ...